Daftar Rincian Hadiah Singapore Open 2022, Fajri hingga 'Si Raja Tarkam' Bisa Dapat Ratusan Juta

- 16 Juli 2022, 11:23 WIB
Daftar Rincian Hadiah Singapore Open 2022, Fajar Alfian-Rian Ardianto dan 'Si Raja Tarkam' Bisa Dapat Ratusan Juta
Daftar Rincian Hadiah Singapore Open 2022, Fajar Alfian-Rian Ardianto dan 'Si Raja Tarkam' Bisa Dapat Ratusan Juta /Via/Instagram.com/@badminton.ina

Penerawangan Oma Gill didasari pada pencapaian para pemain badminton sektor tunggal putra yang lolos babak 4 besar Singapore Open 2022.

Oma Gill berani menjamin nama baru akan mengangkat trofi tunggal putra di Singapore Open 2022.

"Kami menjamin nama baru di trofi MS di #SingaporeOpen2022.
Kami juga dijamin pemenang MS berbeda ke-6 di acara Super 500 ke-6 tahun ini," tulis Oma Gill dikutip JOMBANG UPDATE dari akun Twitter @OmaGillClark yang diunggah pada Jumat, 15 Juli 2022.

Bukan hanya itu, komentator pertandingan badminton tersebut juga mengklaim pemenang men single Singapore Open 2022 selalu berbeda selama enam tahun terakhir.

"Dan dijamin pemenang WT pertama kali pada tahun 2022 karena tidak ada satupun dari 8 MS QF yang memenangkan gelar sejauh tahun ini," lanjut postingan Omma Gill.

Cuitan tersebut dibagikan dengan unggahan foto Anthony Sinisuka Ginting.

Baca Juga: Head to Head Mohammad Ahsan-Hendra Setiawan vs M.R. Arjun-Dhruv Kapila Jelang Singapore Open 2022

Baca Juga: Ranking BWF dan Profil Arjun-Dhruv Kapila, Ganda Putra India Lawan Hendra-Ahsan di Singapore Open 2022

Ramalan Oma Gill sesuai dengan fakta di lapangan. Sebanyak 8 pemain tunggal putra saat ini akan memperebutkan tiket semifinal Singapore Open 2022.

Kedelapan pemain tersebut memang belum mendapatkan gelar juara selama tahun 2022.

Halaman:

Editor: Apriani Alva


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x