Rivan Nurmulki Banjir Pujian dari Media Vietnam, Tuan Rumah SEA Games 2022 Terkesima dengan Spike Rekan Nizar

- 28 Mei 2022, 09:00 WIB
Rivan Nurmulki Dipuji Media Vietnam Usai Mengantarkan Timnas Voli Putra Raih Medali Emas SEA Games 2022
Rivan Nurmulki Dipuji Media Vietnam Usai Mengantarkan Timnas Voli Putra Raih Medali Emas SEA Games 2022 /Via Instagram.com/@rivannurmulki/Foto: Lifco Photograph

 

JOMBANG UPDATE - Rivan Nurmulki banjir pujian setelah mengantarkan Timnas Voli Putra meraih medali emas SEA Games 2022.

Timnas Voli Putra berhasil meraih medali emas SEA Games 2022 setelah mengalahkan Vietnam di babak final.

Rivan Nurmulki menjadi pemain Timnas Voli Putra yang sering menghasilkan poin dengan spike-spike terbaiknya.

Pada final SEA Games 2022, Rivan Nurmulki dkk berhasil mengalahkan tuan rumah Vietnam dengan skor telak 3-0.

Baca Juga: 6 Pemain Voli Indonesia Anggota TNI, Sigit Ardian Langganan Timnas Rebut 2 Emas SEA Games

Baca Juga: Ada Yuki Ishikawa, Inilah Daftar Atlet Voli Putra Jepang di VNL 2022: Nomor Punggung, Posisi dan Tinggi Badan

Rivan Nurmulki dikenal memiliki pukulan spike yang keras hingga kerap menghasilkan poin bagi Timnas Voli Putra.

Salah satu media Vietnam Thethao247 mengatakan, Rivan Nurmulki mempunyai kemampuan yang jauh berbeda dari pemain lainnya.

Halaman:

Editor: Apriani Alva


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x