Peringkat Saingan Voli Putra Paling Mudah Hingga Berat di SEA Games 2022, Malaysia Nomor Berapa?

- 18 April 2022, 14:30 WIB
Peringkat Saingan Voli Putra Paling Mudah Hingga Sulit di SEA Games 2022 dan Alasannya
Peringkat Saingan Voli Putra Paling Mudah Hingga Sulit di SEA Games 2022 dan Alasannya /Instagram.com/@jakartabni46

3. Vietnam

Sejauh ini, Vietnam sudah meraih 7 medali yang terdiri dari 1 emas, 2 perak dan 4 perunggu. Beberapa tahun ke belakang Vietnam menunjukkan kemajuan yang cukup baik pada voli putra.

Pada SEA Games 2017, Vietnam berhasil membawa timnya meraih medali perunggu. Di saat yang sama Indonesia sukses membawa pulang medali perak.

“Semua tim sama kuat, tetapi di grup A, Vietnam tampaknya bakal menjadi tim yang paling kuat. Saya akan lakukan yang terbaik untuk tim Indonesia,” kata Jeff Jiang, dikutip JOMBANG UPDATE dari rilis dari PBVSI.

2. Thailand

Saingan paling sulit selanjutnya adalah Thailand. Tidak se-cemerlang tim voli putri, tapi tim voli putra Thailand memiliki prestasi yang cukup banyak.

Di SEA Games, Thailand mengumpulkan 18 medali yang terdiri dari 8 emas, 5 perak, dan 5 perunggu. pada SEA Games 2019, Thailand sukses meraih medali perunggu.

1. Filiphina

Saingan paling sulit tim voli putra di SEA Games 2022 adalah Filipina. Meski perolehan medali tak sebanyak Thailand, Filipina memiliki pemain-pemain berkelas di tingkat Asia.

Dua pemain Filipina sempat bergabung di liga Jepang seperti halnya Rivan Nurmulki. Dua pemain tersebut adalah Bryan Bagunas dan Marck Espejo.

Halaman:

Editor: Apriani Alva


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x