Prediksi 6 Pemain Inti Timnas Voli Putri di SEA Games 2022, Siapa Pengganti Hany Budiarti?

- 16 April 2022, 16:00 WIB
Prediksi 6 Pemain Inti Timnas Voli Putri di SEA Games 2022, Siapa Pengganti Hany Budiarti?
Prediksi 6 Pemain Inti Timnas Voli Putri di SEA Games 2022, Siapa Pengganti Hany Budiarti? /Instagram.com/@bandungbjbtandamataofficial

Setter bertugas untuk mengatur serangan dan pola permainan tim. Setter juga bertanggung jawab untuk menciptakan peluang serangan dan peluang mencetak poin.

PBVSI telah memanggil dua nama yang bisa memenuhi posisi setter di Timnas Voli Putri Indonesia yakni Tisya Amallya Putri dan Yolana Betha Pangestika dari Bandung BJB Tandamata.

Tisya Amalya Putri punya peluang besar untuk dijadikan tim inti di Timnas Voli Putri SEA Games 2022. Mengingat umpan-umpan yang diberikannya kerap tak mudah ditebak lawan.

Sempat absen di Proliga 2022, Tisya Amallya Putri punya track record yang cukup baik. Sebelumnya dia pernah membawa Jawa Barat meraih medali emas di PON XX Papua 2021.

Libero

Libero bertugas sebagai pemain bertahan atau defensif. Pemain ini bertanggung jawab untuk menerima serangan dan juga servis lawan.

Hanya ada satu pemain yang bisa menempati posisi libero yakni Dita Azizah dari Bandung BJB Tandamata.

Meski tak memenangkan Best Libero Proliga 2022, pemain muda berusia 21 tahun ini diprediksi bakal lebih energik dibandingkan rekannya Yulis Indahyani di BJB Tandamata.

Baca Juga: Biografi Singkat Rivan Nurmulki, Atlet Voli SEA Games 2022 yang Jadi Andalan Timnas Indonesia

Middle-Blocker/Quicker

Halaman:

Editor: Alinur Awwalina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x