Jadwal Voli Putra Putri SEA Games 2021 Hanoi, Nonton Aksi Rivan Nurmulki hingga Nandita Ayu Salsabila

- 1 April 2022, 18:00 WIB
Jadwal Voli Putra Putri SEA Games 2021 Hanoi, Nonton Aksi Rivan Nurmulki hingga Nandita Ayu Salsabila
Jadwal Voli Putra Putri SEA Games 2021 Hanoi, Nonton Aksi Rivan Nurmulki hingga Nandita Ayu Salsabila /Instagram.com/@amaliafajrina_

Pemberian medali juara akan disampaikan pada tanggal 22 Mei 2022.

Terlepas dari jadwal pertandingan voli indoor, Pengurus Pusat persatuan Bola Voli Indonesia (PP PBVSI) telah menunjuk pelatih asal China Jeff Jiang Jie yang akan meramu strategi untuk tim voli putra Indonesia dalam ajang SEA Games 2021.

Sebelumnya PBVSI juga telah mengumumkan daftar pemain voli putra dan putri yang dipanggil untuk melakukan latihan bersama.

Timnas voli indoor direncanakan berangkat antara tanggal 8 atau 9 Mei 2022.

Baca Juga: 5 Pemain Voli Putri Non Pelatnas SEA Games 2022, Sahabat Yolla Yuliana dan Shella Bernadetha

Baca Juga: Sigit Ardian Tak Dipanggil Tim Voli Putra Timnas SEA Games 2021, Sosok Ini Punya Andil Pemilihan Pemain

Berikut JOMBANG UPDATE merangkum daftar atlet voli putra dan putri yang dipanggil PBVSI untuk persiapan SEA Games 2022.

Daftar Pemain Voli Putri Pelatnas untuk SEA Games 2022

1. Amalia Fajrina (Outside Hitter - 27 tahun)
Klub Asal: Jakarta Popsivo Polwan

2. Arsela Nuari (Outside Hitter - 25 tahun)
Klub Asal: Jakarta Popsivo Polwan

Halaman:

Editor: Apriani Alva


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x