Daftar 31 Cabang Olahraga (Cabor) yang Diikuti Indonesia di SEA Games 2021 Hanoi Vietnam

- 31 Maret 2022, 09:25 WIB
Ilustrasi atlet anggar. Inilah Daftar 31 Cabang Olahraga (Cabor) yang Diikuti Indonesia di SEA Games 2021 Hanoi Vietnam
Ilustrasi atlet anggar. Inilah Daftar 31 Cabang Olahraga (Cabor) yang Diikuti Indonesia di SEA Games 2021 Hanoi Vietnam /Via/Koreaboo.com

"Berapa biaya dan anggaran yang akan dikeluarkan itu berdasarkan review yang terdiri dari atas para akademisi, perwakilan Komite Olimpiade Indonesia (KOI) dan KONI Pusat. Kemenpora hanya mencatat," ungkap Zainudin di Wisma Kemenpora pada Rabu 30 Maret 2022, seperti dikutip JOMBANG UPDATE dari Antara.

Indonesia mengikuti 31 dari 40 cabang olahraga yang dipertandingkan pada SEA Games 2021.

Sementara komposisi atlet yang dikirim yaitu 60 persen junior dan 40 persen senior.

"Ini sesuai dengan target kita adalah olimpiade. Semoga dengan efisiensi pengiriman atlet ini tetap bisa menghasilkan prestasi yang lebih baik," sambung Zainudin.

Baca Juga: Prediksi 20 Besar Ranking BWF Ganda Putra Unfreeze: Ada Banyak Kejutan, Marcus-Kevin Tetap di Puncak?

Baca Juga: 15 Besar Ranking BWF Tunggal Putra Unfreeze, Prediksi Posisi Jonatan Christie dan Ginting Memprihatinkan

Berikut JOMBANG UPDATE merangkum 31 daftar cabor yang diikuti Indonesia di SEA Games 2021 Hanoi Vietnam.

Daftar Cabor Kontingen Indonesia di SEA Games 2021

1. Anggar

2. Angkat Besi

Halaman:

Editor: Apriani Alva


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x