Perjalanan Bandung BJB Tandamata, Kesulitan di Putaran Pertama Hingga Lolos ke Grand Final Proliga 2022

- 22 Maret 2022, 19:45 WIB
Berikut perjalanan Bandung BJB Tandamata, sempat kesulitan di putaran pertama, namun akhirnya lolos hingga grand final Proliga 2022.
Berikut perjalanan Bandung BJB Tandamata, sempat kesulitan di putaran pertama, namun akhirnya lolos hingga grand final Proliga 2022. /Instagram.com/@bandungbjbtandamataofficial

Yeliz Basa asal Turki digantikan oleh Nikoleta Perovic asal Montenegro.

Hadirnya Nikoleta Perovic menambah kekuatan Bandung BJB Tandamata.

Bandung BJB Tandamata berhasil mengalahkan Jakarta Elektrik PLN, Jakarta Mandiri Popsivo Polwan, dan Jakarta Pertamina Fastron.

Andai tak kalah dari Gresik Petrokimia Pupuk Indonesia, Bandung BJB Tandamata bisa menjadi juara putaran kedua Proliga 2022.

Tak Terkalahkan di Final Four

Bandung BJB Tandamata tampil sangat baik di final four Proliga 2022.

Dari 3 pertandingan yang dijalani, semuanya diakhiri dengan kemenangan.

Bandung BJB Tandamata menang 3-2 atas Gresik Petrokimia Pupuk Indonesia dan Jakarta Mandiri Popsivo Polwan.

Dua kemenangan itu sejatinya sudah membuat Yolla Yuliana dkk lolos ke grand final.

Namun di pertandingan terakhir, Bandung BJB Tandamata tetap mengukir kemenangan dan menjadi juara final four.

Halaman:

Editor: Abdurrahman Ranala


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x