Nabila Aura Noor Akui Berllian Marsheilla Pemain Voli Putri Proliga 2022 yang Menginspirasi

- 25 Februari 2022, 11:30 WIB
Nabila Aura Noor Akui Berllian Marsheilla Pemain Voli Putri Proliga 2022 yang Menginspirasi
Nabila Aura Noor Akui Berllian Marsheilla Pemain Voli Putri Proliga 2022 yang Menginspirasi /Instagram.com/@jpevolley

Ia bersama tim bola voli putri lainnya dijadwalkan bertanding di Proliga 2022.

Atlet bola voli yang memiliki paras cantik tersebut bermain menggunakan nomor punggung 19.

Meski baru bergabung membela timnya di gelaran Proliga 2022 namun sejatinya Nabila Aura Noor Iskandar sudah menekuni cabang olahraga voli sejak dini.

Ia disebut bermain bola voli sejak kelas 3 SD. Bahkan atlet yang memiliki tinggi mencapai 170 cm tersebut kerap mengikuti kejuaraan voli saat masih belia.

Beberapa kejuaraan yang pernah diikuti Nabila Aura Noor Iskandar diantaranya Pekan Olahraga Pelajar Wilayah (Popwil), Kejuaraan Nasional Bola Voli Antarklub di Indonesia (Livoli), hingga Kejuaraan Nasional (Kejurnas).

Baca Juga: Profil dan Biodata Novia Andriyanti, Open Spike Jakarta Pertamina Fastron di Proliga 2022 Penuh Daya Pikat

Baca Juga: Profil dan Biodata Daffa Naufal Mauluddani, Pemain Voli Putra Bogor LavAni yang Super Agresif di Proliga 2022

Atlet putri Proliga 2022 berhijab tersebut juga mengakui terinspirasi dari sosok Berllian Marsheilla.

Berllian Marsheilla diketahui merupakan atlet voli putri yang tergabung dalam klub Jakarta Pertamina Fastron.

Meski sudah menikah pevoli berwajah energik tersebut tetap aktif membela klubnya di Proliga 2022.

Halaman:

Editor: Apriani Alva


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x