Profil dan Biodata Wintang Dyah Kumala Sakti, Bidadari Bandung BJB Tandamata di Proliga 2022

- 13 Februari 2022, 16:05 WIB
Profil dan Biodata Wintang Dyah Kumala Sakti, Bidadari Bandung BJB Tandamata di Proliga 2022
Profil dan Biodata Wintang Dyah Kumala Sakti, Bidadari Bandung BJB Tandamata di Proliga 2022 /Instagram @bandungbjbtandamataofficial

Wanita cantik kelahiran Yogtakarta ini merupakan anak bungsu dari tiga bersaudara.

Putri dari Tri Hertanti ini memilih ke Jawa Barat untuk mulai karirnya pada cabang olahraga voli.

Prestasi Wintang memang tak diragukan lagi, ia pernah jadi wakil PPLPD Kabupaten Bogor yang masuk dalam Kontingen Indonesia di ajang Asean School Games 2016 di Thailand.

Mengikuti turnamen Asean School Games 2016, Wintang telah membanggakan Kabupaten Bogor dikancah nasional dan internasional.

Selain itu ia pun sempat bergabung dengan tim voli putri Jawa Barat untuk mengikuti PON XX Papua 2021.

Wintang sebelumnya sempat tergabung dengan Bandung BJB Tandamata, kemudia sempat berpindah pada tim bola voli Jakarta BNI 46 pad atahun 2020.

Akhirnya pada Proliga 2022 ini, sosok Wintang Dyah kembali membela Bandung BJB Tandamata.

Biodata Wintang Dyah Kumala Sakti

Nama: Wintang Dyah Kumala Sakti

Tanggal lahir: 1 Oktober 1998

Usia: 23 tahun

Halaman:

Editor: Alinur Awwalina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x