3 Stadion yang Menjadi Venue Piala Asia Wanita 2022 di India, Saksi Bisu Perjuangan Timnas Indonesia Putri

- 20 Januari 2022, 15:10 WIB
India sebagai tuan rumah Piala Asia Wanita 2022 menyiapkan 3 stadion sebagai venue pertandingan.
India sebagai tuan rumah Piala Asia Wanita 2022 menyiapkan 3 stadion sebagai venue pertandingan. /the-afc.com

JOMBANG UPDATE - India sebagai tuan rumah Piala Asia Wanita 2022 menyiapkan 3 stadion sebagai venue pertandingan.

Piala Asia Wanita 2022 akan resmi dimulai hari ini di India, Kamis 20 Januari 2022.

Tuan rumah India menyiapkan 3 stadion sebagai venue Piala Asia Wanita 2022, Stadion Mumbai Football Arena, Stadion DY Patil, dan Stadion Shiv Chhatrapati Sports Complex.

Stadion yang disiapkan India sebagai venue akan menjadi saksi bisu perjuangan Timnas Indonesia Putri di Piala Asia Wanita 2022.

Baca Juga: Indonesia Lawan Australia di Piala Asia Wanita 2022, Kapten Garuda Pertiwi: 'Kami Sudah Menunggu 33 Tahun'

Baca Juga: Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Putri vs Australia Piala Asia Wanita 2022, Live di iNews TV

Timnas Indonesia Putri tergabung di Grup B Piala Asia Wanita 2022 bersama Australia, Thailand, dan Filipina.

Dari 3 pertandingan yang akan dijalani Timnas Indonesia Putri, ketiganya akan berlangsung di stadion yang berbeda.

Pertandingan Australia vs Indonesia akan berlangsung di Stadion Mumbai Football Arena.

Halaman:

Editor: Abdurrahman Ranala

Sumber: the-afc.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x