Bendera Thailand Tidak Berkibar di Final Piala AFF 2020, Indonesia Juara AFF 2020 Asalkan Ini Terjadi

- 1 Januari 2022, 22:02 WIB
Bendera Thailand Tidak Berkibar di Final Piala AFF 2020, Indonesia Juara AFF 2020 Asalkan Ini Terjadi
Bendera Thailand Tidak Berkibar di Final Piala AFF 2020, Indonesia Juara AFF 2020 Asalkan Ini Terjadi /Instagram.com/@affsuzukicup

JOMBANG UPDATE - Bendera Thailand tidak berkibar di laga final Piala AFF 2020 leg kedua hari ini, Sabtu 1 Januari 2022.

Adapun Federasi Sepakbola Thailand (FAT) juga telah memastikan bahwa bendera Thailand tidak bisa dikibarkan pada ajang Piala AFF 2020 meski tim Gajah Perang itu menang atas Indonesia.

Terkait hal itu, Indonesia bahkan juga bisa menjadi juara AFF 2020 asalkan ini terjadi di pertandingan leg 2 final AFF Cup 2020 Indonesia vs Thailand.

Sebagaimana diketahui bahwa Thailand sudah unggul agregat atas Indonesia dengan skor 4-0 dari hasil final AFF 2020 leg pertama pada 29 Desember 2021.

Baca Juga: Timnas Indonesia Harus Menang Minimal 5-0 atau 6-1 Atas Thailand di Final Piala AFF Leg 2 Agar Bisa Juara

Baca Juga: Sering Masuk Final, Timnas Indonesia Juara Piala AFF Berapa Kali?

Kini Indonesia sedang berusaha membalikkan keadaan dengan melakoni leg kedua final Piala AFF 2020 di Singapore National Stadium.

Tim Garuda Muda asuhan Shin Tae Yong ini harus menang atas Thailand minimal 5-0 di pertandingan final AFF 2020 leg 2.

Apabila tidak mencapai skor 5-0, maka Thailand yang dinyatakan sebagai juara Piala AFF 2020 namun tetap tidak bisa mengibarkan bendera nasional.

Halaman:

Editor: Anggita


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x