Bukan Karena Biaya, Ini Alasan Indonesia Mundur BWF World Championships 2021

- 8 Desember 2021, 08:25 WIB
Kevin Sanjaya, Coach Herry IP dan Marcus Gideon. Bukan Karena Biaya, Ini Alasan Indonesia Mundur BWF World Championships 2021
Kevin Sanjaya, Coach Herry IP dan Marcus Gideon. Bukan Karena Biaya, Ini Alasan Indonesia Mundur BWF World Championships 2021 /Instagram.com/@herry_ip

JOMBANG UPDATE - Simak alasan mundurnya Indonesia dari turnamen BWF World Championships 2021.

BWF World Championships 2021 dijadwalkan pada 12-19 Desember 2021. Turnamen ini dilaksanakan di Huelva, Spanyol.

Kendati demikian, Indonesia sudah resmi menyatakan mengundurkan diri dari turnamen BWF World Championship 2021.

Dikabarkan bahwa masalah Indonesia bukanlah soal pembiayaan. Lalu apakah alasan mundurnya Indonesia?

Baca Juga: Indonesia Mundur dari Kejuaraan Dunia, BWF World Championship 2021 Diwakili Satu Pasangan

Baca Juga: Baru Latihan Sehari, Fadil Jaidi Berniat Ajak Kevin Sanjaya Main Badminton Bersama

Agar mengetahui informasi lengkapnya, JOMBANG UPDATE sudah melansir dari Instagram @badminton.ina.

Akun Instagram tersebut telah mengumumkan mundurnya Indonesia dari Kejuaraan Dunia ini.

Mundurnya Indonesia pada laga BWF World Championships karena varian omicron.

Halaman:

Editor: Apriani Alva


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x