Nostalgia di Final Indonesia Open 2021, Ini Profil dan Ranking BWF Takuro/Yugo Lawan The Minions

- 27 November 2021, 22:30 WIB
Nostalgia di Indonesia Open 2021, Ini Profil dan Ranking BWF Takuro Hoki-Yugo Kobayashi Lawan The Minions.
Nostalgia di Indonesia Open 2021, Ini Profil dan Ranking BWF Takuro Hoki-Yugo Kobayashi Lawan The Minions. /dok. BWF

Sedangkan rekannya, Yugo Kobayashi adalah pemain badminton Jepang dari tim Toonami, kelahiran 10 Juli 1995. Dia juga meraih medali perak bersama Takuro Hoki di Kejuaraan Dunia 2019

Kobayashi sendiri, memiliki tinggi 175 cm, berat badan 72 kg, dan bermain dengan menggunakan tangan kiri.

Keduanya juga banyak meraih medali, diantaranya mendapatkan medali perak diturnamen World Cahmpionships 2019 Basel kategori men's double, medali perak diturnamen Sudirman Cup 2021 Vantaa kategori mixed's team; medali perunggu diturnamen Thomas Cup 2020 Aarhus kategori men's team.

Medali perunggu diturnamen Asian Junior Championships kategori mixed team, medali perak Asia Mixed Team Championships 2019 Hongkong kategori mixed team.

Dilansir JOMBANG UPDATE dari BWF, Takuro Hoki/Yugo Kobayashi asal Jepang, menduduki peringkat ranking 7 dunia versi BWF. Posisi tersebut tercatat hingga 27 November 2021.

Baca Juga: Live Streaming Final SimInvest Indonesia Open 2021 Lengkap dengan Hasil Pertandingan Semifinal

Baca Juga: Ranking BWF World Tour Finals Usai Semifinal Indonesia Open 2021: Viktor Axelsen Gantikan Posisi Lee Zii Jia

Adapun ranking BWF mereka menempati angka 7, jauh dari Marcus Gideon/Kevin Sanjaya yang menempati peringkat ranking 1 dunia.

Pertandinan keduanya akan dilangsungkan Minggu, 28 November 2021, sesuai jadwal Indonesia Open 2021 yang akan disiarkan langsung oleh MNC TV dan iNews.***

Halaman:

Editor: Anggita


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah