Daftar 15 Atlet yang Pasti Lolos ke BWF World Tour Finals 2021, Ada 2 Perwakilan dari Indonesia

- 24 November 2021, 19:00 WIB
Daftar 15 Atlet yang Pasti Lolos ke BWF World Tour Finals 2021, Ada 2 Perwakilan dari Indonesia
Daftar 15 Atlet yang Pasti Lolos ke BWF World Tour Finals 2021, Ada 2 Perwakilan dari Indonesia /Instagram/@kevin_sanjaya

Baca Juga: Sinopsis Hawkeye dan Jadwal Tayang Series Marvel Cinematic Universe Terbaru di Disney+ Hotstar

Ganda Campuran

1. Yuta Watanabe/Arisa Higashino

Ganda campuran asal Jepang, Yuta/Arisa sudah dipastikan lolos ke BWF World Tour Finals 2021. Keduanya menempati peringkat 1 ranking BWF WTF 2021 dengan skor 42.700 poin.

Yuta/Arisa termasuk atlet ganda campuran yang cukup bersinar di tahun ini. Keduanya berhasil memboyong gelar juara dari All England Open 2021, Denmark Open 2021 dan French Open 2021.

2. Dechapol Puavaranukroh/Sapsiree Taerattanachai

Berikutnya, Puavaranukroh/Sapsiree juga dipastikan lolos BWF World Tour Finals 2021. Keduanya menempati peringkat dua ranking BWF WTF 2021 dengan skor 38.100.

3. Marcus Ellis/Lauren Smith

Terakhir, ganda campuran asal Inggris Ellis/Smith juga sudah memastikan tiket BWF World Tour Finals 2021. Keduanya menempati peringkat 3 ranking BWF WTF 2021 dengan skor 32.070 poin.

Itulah daftar 15 atlet yang lolos ke BWF World Tour Finals, sekaligus dua perwakilan asal Indonesia.***

Halaman:

Editor: Alinur Awwalina

Sumber: BWF


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x