The Daddies Mohammad Ahsan-Hendra Setiawan Nyaris Retired Akhirnya Kalah Hylo Open 2021, Netter Ikut Respect!

- 6 November 2021, 09:29 WIB
The Daddies Mohammad Ahsan-Hendra Setiawan Nyaris Retired Akhirnya Kalah Hylo Open 2021, Netter Ikut Respect!
The Daddies Mohammad Ahsan-Hendra Setiawan Nyaris Retired Akhirnya Kalah Hylo Open 2021, Netter Ikut Respect! /Instagram.com/@king.chayra

The Daddies Mohammad Ahsan-Hendra Setiawan adalah salah satu ganda putra Indonesia yang dijagokan di ajang Hylo Open 2021.

Prestasinya tidak bisa dianggap remeh dalam ajang bulutangkis dunia. Wajar jika The Daddies Mohammad Ahsan-Hendra Setiawan menduduki ranking BWF urutan kedua nomor ganda putra.

Berkat prestasinya pasangan ini masih bertahan di pelatnas dan lolos hingga perempat final Hylo Open 2021.

Sayangnya perjuangan keduanya berhenti sampai babak perempat final Hylo Open 2021. The Daddies Mohammad Ahsan-Hendra Setiawan harus melepaskan tiket semifinal Hylo Open 2021 pada rivalnya, Leo Carnando-Daniel Marthin.

Babak perempat final Hylo Open 2021 Leo Carnando-Daniel Marthin vs Mohammad Ahsan-Hendra Setiawan berlangsung sekitar pukul 20.40 WIB.

Baca Juga: Siti-Ribka Digadang-gadang Bakal Geser Greysia-Apriyani, Ini Alasan SiRib Calon Ganda Putri Terbaik Indonesia

Baca Juga: Ruselli Hartawan Isyaratkan Keluar dari Pelatnas? Ini Prestasi dan Performa Terakhir yang Dinilai Menurun

Babak pertama yang bertempat di lapangan 2 Saarlandhalle Saarbrücken, Jerman nyaris dimenangkan pasangan Saarlandhalle Saarbrücken, Jerman.

Leo Carnando-Daniel Marthin akhirnya mampu mengungguli pasangan ganda putra dari Indonesia dengan menamatkan skor babak pertama yaitu 22-20.

Pada babak pertama pasangan The Daddies Mohammad Ahsan-Hendra Setiawan sudah mulai kelelahan. Terutama Mohammad Ahsan yang pada akhirnya mendapatkan medical treatment.

Halaman:

Editor: Apriani Alva


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah