Ranking BWF Tunggal Putri Terbaru: Putri KW Naik 18 Peringkat, Gregoria Mariska Tunjung Turun

- 2 November 2021, 09:25 WIB
Ranking BWF Tunggal Putri Terbaru: Putri KW Naik 18 Peringkat, Gregoria Mariska Tunjung Turun
Ranking BWF Tunggal Putri Terbaru: Putri KW Naik 18 Peringkat, Gregoria Mariska Tunjung Turun /badmintonindonesia.org/

Tak hanya itu, banyak perubahan formasi yang terjadi di 10 besar ranking BWF tunggal putri. Seperti halnya menurunnya peringkat Ratchanok Intanon hingga naiknya An Se Young.

Berikut JOMBANG UPDATE telah merangkum perubahan ranking BWF tunggal putri 10 besar dan juga peringkat atlet Indonesia per 2 November 2021.

Ranking BWF Tunggal Putri 10 Besar Per 2 November 2021

Sebelumnya, Akane Yamaguchi berada di peringkat 5 tunggal putri, namun kini ia menduduki ranking BWF nomor 3.

Sementara itu, Nozomi Okuhara, Carolina Marin dan Ratchanok Intanon kompak turun peringkat. Simak ranking BWF tunggal putri 10 besar lengkap di bawah ini:

Baca Juga: Jadwal Hylo Open 2021 Babak 32 Besar 2-3 November: The Minions Lawan Ganda Putra Jepang Ini, Tayang di TVRI?

1. Tai Tzu Ying (107875)

2. Chen Yu Fei (102454)

3. Akane Yamaguchi (97699) - Naik dua peringkat

4. Nozomi Okuhara (95886) - Turun satu peringkat

Halaman:

Editor: Alinur Awwalina

Sumber: BWF


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x