Update Ranking BWF Tunggal Putra Dunia: Kanta Tsuneyama dan Shesar Hiren Rhustavito Naik Jelang Hylo Open 2021

- 2 November 2021, 10:00 WIB
Update Ranking BWF Tunggal Putra Dunia: Kanta Tsuneyama dan Shesar Hiren Rhustavito Naik Jelang Hylo Open 2021
Update Ranking BWF Tunggal Putra Dunia: Kanta Tsuneyama dan Shesar Hiren Rhustavito Naik Jelang Hylo Open 2021 /Instagram @shesar94

Sementara itu, tunggal putra Indonesia Anthony Sinisuka Ginting juga masih berada di urutan kelima dan Jonatan Christie di posisi ketujuh.

Perubahan lain terjadi pada ranking BWF Shesar Hiren Rhustavito yang menunjukkan kenaikan. Meskipun hanya 1 strip, hal tersebut menunjukkan perkembangan yang berarti.

Agar lebih jelas, berikut ini update ranking BWF tunggal putra dunia terbaru per 1 November 2021, usai French Open 2021 jelang Hylo Open 2021.

Update Ranking BWF Tunggal Putra 25 Besar

1. Kento Momota - Jepang - 110.410

2. Viktor Axelsen - Denmark - 109.779

3. Anders Antonsen - Denmark - 95.950

4. Chou Tien Chen - Chinese Taipei - 92.682

5. Anthony Sinisuka Ginting - Indonesia - 87.567

6. Chen Long - China - 84.400

Halaman:

Editor: Alinur Awwalina

Sumber: BWF Badminton


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x