Daftar Unggulan 10 Besar Ranking BWF Tunggal Putra Dunia, Kento Momota Kuatkan Posisi usai Denmark Open 2021?

- 26 Oktober 2021, 14:35 WIB
Daftar Unggulan 10 Besar Ranking BWF Tunggal Putra Dunia, Kento Momota Kuatkan Posisi usai Denmark Open 2021?
Daftar Unggulan 10 Besar Ranking BWF Tunggal Putra Dunia, Kento Momota Kuatkan Posisi usai Denmark Open 2021? /Instagram/@momota_kento

Meski hanya memperoleh gelar runner up Denmark Open 2021 untuk nomor tunggal putra namun rupanya hal tersebut belum menggoyahkan ranking secara global.

Kento Momota masih mematangkan posisi di urutan pertama ranking BWF tunggal putra dunia. Disusul oleh Viktor Axelsen yang menjadi juara Denmark Open 2021 kategori tunggal putra.

Baca Juga: Update Ranking BWF Tunggal Putra Dunia Terbaru: Tommy Sugiarto Melejit, Viktor Axelson Geser Kento Momota?

Baca Juga: Profil Kento Momota: Ranking BWF, Prestasi, Instagram, Pasangan, Lengkap dengan Atlet yang Pernah Dikalahkan

Berikut adalah daftar unggulan 10 besar ranking BWF tunggal putra dunia pasca Denmark Open 2021:

1. Kento MOMOTA skor poin 110,410

2. Viktor AXELSEN skor poin 109,779

3. Anders ANTONSEN skor poin 95,950

4. CHOU Tien Chen skor poin 91,032

5. Anthony Sinisuka Ginting skor poin 87,567

Halaman:

Editor: Alinur Awwalina

Sumber: BWF Badminton


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah