Capai Final ke-20 di Ajang Thomas Cup 2020, Pertanda Indonesia Akan Juara?

- 17 Oktober 2021, 13:05 WIB
Capai Final ke-20 di Ajang Thomas Cup 2020, Pertanda Indonesia Akan Juara?
Capai Final ke-20 di Ajang Thomas Cup 2020, Pertanda Indonesia Akan Juara? /Tangkapan Layar/Vidio.com

JOMBANG UPDATE - Indonesia berhasil mencapai partai final ke-20 di Thomas Cup 2020, pertanda Indonesia akan juara?

Indonesia akan menghadapi China dalam pertandingan final Thomas Cup 2020, Minggu 17 Oktober 2021

Pertandingan final Thomas Cup 2020 antara Indonesia vs China akan dimulai pukul 18.00 WIB.

Final Thoomas Cup 2020 menjadi partai final ke-20 bagi Indonesia di ajang supremasi dunia bulutangkis ini.

Baca Juga: Maklum Anthony Ginting Kalah di Semifinal Thomas Cup 2020, Lihat Rangking Lawannya Saat Ini!

Baca Juga: Prediksi Skor Indonesia vs China di Final Thomas Cup 2020, Indonesia Unggul?

Apakah final ke-20 jadi pertanda Indonesia akan meraih gelar juara? Berikut JOMBANG UPDATE merangkum sejarah Indonesia yang berhasil lolos ke babak final Thomas Cup.

Final Pertama Indonesia

Indonesia pertama kali tampil di partai final pada Thomas Cup 1958 di Singapura.

Halaman:

Editor: Apriani Alva


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x