Indonesia vs China, Ini Perjalanan Tim Merah Putih dari Penyisihan Hingga Final Thomas Cup 2020

- 17 Oktober 2021, 07:30 WIB
Fajar Alfian dan Rian Ardianto. Indonesia vs China, Ini Perjalanan Tim Merah Putih dari Penyisihan Hingga Final Thomas Cup 2020
Fajar Alfian dan Rian Ardianto. Indonesia vs China, Ini Perjalanan Tim Merah Putih dari Penyisihan Hingga Final Thomas Cup 2020 /Tangkapan Layar/YouTube BWF

Kemudian Indonesia tertinggal 1-2 usai Jonatan Christie dikalahkan Kunlavut Vitidsarn.

Namun Indonesia mampu bangkit dan berhasil mengalahkan Thailand dengan skor 3-2.

Meski sudah 2 kali meraih kemenangan, Indonesia harus menunggu hingga pertandingan ketiga untuk memastikan lolos ke babak perempat final.

Indonesia menghadapi Chinese Taipei dengan dihantui kemungkinan gagal lolos ke perempat final.

Indonesia kemudian dipastikan lolos saat match ke-4 antara Mohammad Ahsan/Daniel Marthin vs Lu Ching-yao/Yang Po-han masih berlangsung.

Saat itu Indonesia sudah unggul game difference atas Chinese Taipei.

Baca Juga: Daftar Pemain China Thomas Cup 2020, Shi Yuqi Cedera, Anthony Ginting Bakal Ketemu Li Shi Feng?

Baca Juga: Hasil Indonesia vs Denmark di Semifinal Thomas Cup 2020: Skor 3-1, Indonesia Bakal Lawan China di Final

Namun Indonesia akhirnya memantapkan kelolosannya dengan meraih kemenangan 3-2 atas Chinese Taipei.

Indonesia pun finis sebagai juara Grup A Thomas Cup 2020.

Halaman:

Editor: Apriani Alva


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah