Jadwal Badminton Olimpiade Tokyo Besok Senin 26 Juli 2021 Lengkap dengan Link Streaming

- 25 Juli 2021, 09:25 WIB
Jadwal Badminton Olimpiade Tokyo Besok Senin 26 Juli 2021 Lengkap dengan Link Streaming
Jadwal Badminton Olimpiade Tokyo Besok Senin 26 Juli 2021 Lengkap dengan Link Streaming /Instagram.com/@bwf.official

JOMBANG UPDATE - Simak jadwal Badminton Olimpiade Tokyo besok Senin 26 Juli 2021 yang dapat ditonton melalui link live streaming.

Penggemar The Minions tentu tak ingin melewatkan jadwal Badminton Olimpiade Tokyo besok karena akan menyajikan laga Marcus/Kevin melawan Shetty/Rankireddy dari India.

Jadwal Badminton Olimpiade Tokyo besok akan dimulai pada pukul 08.40 WIB dengan laga pertama dari partai ganda campuran Praveen/Melati Vs Yuta/Arisa dari Jepang.

Berikut JOMBANG UPDATE merangkum jadwal badminton Olimpiade Tokyo besok Senin 26 Juli 2021 lengkap dengan link live streaming di TV online.

Baca Juga: 5 Fakta Menarik Shi Yuqi Atlet Badminton China, Lawan Tangguh Jonatan Christie di Olimpiade Tokyo 2020

Baca Juga: Jadwal Sepakbola Putra Olimpiade Tokyo Jelang Perempat Final, Rabu 28 Juli 2021

Jadwal Badminton Olimpiade Toyo Senin, 26 Juli 2021

08.40 WIB
Praveen/Melati Vs Yuta/Arisa (Jepang)

10.40 WIB
Marcus/Kevin Vs Shetty/Rankireddy (India)

16.00 WIB
Greysia Polii/Apriyani Rahayu Vs Chloe Birch/Lauren Smith (Inggris)

17.20 WIB
Ahsan/Hendra Vs Chia/Soh (Malaysia)

Link Live Streaming Badminton Olimpiade Tokyo 2021 Live Indosiar via Vidio

Itulah jadwal Badminton Olimpiade Tokyo besok Senin 26 Juli 2021 lengkap dengan link live streaming.

Baca Juga: Profil dan Biodata Herlin Kenza, Selebgram Aceh yang Menjadi Tersangka Kerumunan di Pasar

Baca Juga: 7 Drama Korea Ji Sung, Suami Lee Bo Young yang Sedang Membintangi Drakor The Devil Judge

Biodata Jonatan Christie Lengkap dengan Tinggi Badan dan Peringkat Dunia
Biodata Jonatan Christie Lengkap dengan Tinggi Badan dan Peringkat Dunia

Biodata Jonatan Christie Lengkap dengan Tinggi Badan dan Peringkat Dunia

Nama Jonatan Christie atau yang akrab disapa Jojo ini tengah menjadi pembahasan publik setelah berhasil memenangkan pertandingan Badminton di Olimpiade Tokyo 2021.

Jonatan Christie keluar sebagai pemenang dalam laga pertamanya setelah mengalahkan Aram Mahmoud yang berasal dari tim Olimpiade Pengungsi dengan skor 21-8 dan 21-14.

Kemenangan Jojo membawanya menuju pertandingan berikutnya dan terus melaju di Badminton Olimpiade Tokyo 2021. Penasaran dengan profil hingga peringkat Jonatan Christie?

Berikut JOMBANG UPDATE merangkum biodata Jonatan Christie lengkap dengan tinggi badan dan peringkat dunia yang dikutip dari BWF dan PBSI.

Baca Juga: Jadwal dan Hasil Badminton Olimpiade Tokyo 2021 Lengkap dengan Link Streaming

Baca Juga: Nonton Badminton Olimpiade Tokyo: Link Siaran Ulang Highlight dan Full Match Live Streaming di Vidio

Biodata Jonatan Christie

ID Atlet: 000006974
ID BWF : 73442

Nama : Jonatan Christie
Jenis Kelamin: L

Tempat Lahir: -
Tgl. Lahir: 15 Sep 1997

Klub: TANGKAS INTILAND JAKARTA
Kota/Kabupaten: Jakarta Selatan
Provinsi: DKI Jakarta

Peringkat Dunia: 11
Peringkat Nasional: 3

Tangan (Kiri/Kanan): Kanan
Tinggi Badan: 179
Sektor: Tunggal Putra

Baca Juga: Cara Nonton Badminton Indonesia di Olimpiade Tokyo 2020 Secara Gratis sampai Berbayar, Catat Ya!

Baca Juga: Jadwal Voli Putra Olimpiade Tokyo 2021

Penggemar Jonatan Christie tentu tak ingin ketinggalan momen pertandingan Jojo saat melawan Aram Mahmoud di Olimpiade Tokyo 2021?

Berikut JOMBANG UPDATE menyajikan link streaming highlight Jonatan Christie VS Aram Mahmoud yang bersumber dari Vidio.

Link Streaming Highlight Jonatan Christie VS Aram Mahmoud di Olimpiade Tokyo 2021

Itulah biodata Jonatan Christie lengkap dengan tinggi badan dan peringkat dunia serta link streaming highlight Jonatan Christie VS Aram Mahmoud di Olimpiade Tokyo 2021.***

 

Editor: Apriani Alva

Sumber: Vidio olympics.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah