Ranking Voli Putri Dunia Terbaru Jelang Volleyball World Championship 2022, Thailand Peringkat Berapa?

13 September 2022, 15:00 WIB
Ranking Voli Putri Dunia Terbaru Jelang Volleyball World Championship 2022, Thailand Peringkat Berapa? /volleyballworld.com

JOMBANG UPDATE - Intip ranking voli putri dunia terbaru jelang Volleyball World Championship 2022. Turki hingga Thailand peringkat berapa?

Kejuaraan Dunia Bola Voli Putri FIVB atau Volleyball World Championship 2022 akan berlangsung pada 23 September hingga 16 Oktober 2022 dia Belanda dan Polandia.

Sebanyak 24 negara akan berlaga untuk memperebutkan gelar juara Volleyball World Championship 2022 voli putri.

Lantas, bagaimana ranking voli putri dunia terbaru jelang Volleyball World Championship 2022?

Berikut ini JOMBANG UPDATE telah merangkum 30 besar ranking voli putri dunia terbaru jelang Volleyball World Championship 2022.

Baca Juga: Jadwal Volleyball World Championship 2022 Voli Putri Lengkap dari Babak Penyisihan hingga Final

Baca Juga: Daftar Tim Voli Putra dan Putri Proliga 2023, Rivan Nurmulki dan Nizar Julfiikar Bela Bhayangkara Polri

30 Besar Ranking Voli Putri Dunia Terbaru Jelang Volleyball World Championship 2022

1. Amerika Serikat: 385 poin
2. Brasil: 372 poin
3. Italia: 367 poin
4. China: 338 poin
5. Serbia: 325 poin

6. Turki: 310 poin
7. Jepang: 287 poin
8. Rusia: 278 poin
9. Republik Dominika: 273 poin
10. Belanda: 250 poin

11. Jerman: 235 poin
12. Belgia: 216 poin
13. Polandia: 214 poin
14. Thailand: 204 poin
15. Bulgaria: 203 poin

16. Kolombia: 189 poin
17. Kanada: 178 poin
18. Puerto Rico: 174 poin
19. Ceko: 169 poin
20. Kroasia: 168 poin

21. Korea Selatan: 162 poin
22. Argentina: 161 poin
23. Meksiko: 160 poin
24. Prancis: 159 poin
25. Kamarun: 156 poin

26. Ukraina: 148 poin
27. Slovenia: 140 poin
28. Peru: 136 poin
29. Kuba: 132 poin
30. Kenya: 131 poin

Sementara itu, berikut ini daftar 24 negara yang akan berlaga di Volleyball World Championship 2022 voli putri:

- Amerika Serikat
- Argentina
- Belanda
- Belgia
- Brasil
- Bulgaria
- Ceko
- China
- Italia
- Jepang
- Jerman
- Kamerun
- Kanada
- Kazakhstan
- Kenya
- Kolombia
- Korea Selatan
- Kroasia
- Polandia
- Puerto Rico
- Republik Dominika
- Serbia
- Thailand
- Turki

Adapun dari 24 negara tersebut, Kazakhstan tidak termasuk di 30 besar ranking voli putri dunia. Tim ini berada di peringkat 39 dengan 103 poin.

Itulah ranking voli putri dunia terbaru jelang Volleyball World Championship 2022.***

Editor: Alinur Awwalina

Tags

Terkini

Terpopuler