Live Streaming Final Badminton Paralimpiade Tokyo 2020, Leani Ratri Oktila Berjuang Raih Medali Emas

5 September 2021, 04:00 WIB
Link Live Streaming Leani Ratri Oktila di Vidio Minggu 5 September, Tanding Final Tunggal Putri dan Ganda Campuran /Instagram/@oktila_lr/

JOMBANG UPDATE - Klik link live streaming final badminton Paralimpiade Tokyo 2020 untuk menonton aksi Leani Ratri Oktila berjuang raih medali emas 5 September 2021.

Usai meraih medali emas di cabor para badminton nomor ganda putri, Leani Ratri Oktila kembali bertanding final di dua nomor berbeda, yakni tunggal putri dan ganda campuran bersama Hary Susanto.

Aksi Leani Ratri Oktila dapat ditonton melalui link live streaming final badminton Paralimpiade Tokyo 2020 dari Vidio.com.

Agar tidak ketinggalan, JOMBANG UPDATE menyediakan link live streaming final badminton Paralimpiade Tokyo 2020 Leani Ratri Oktila.

Namun sebelum itu, simak dulu beberapa hal terkait pertandingan Leani Ratri Oktila di final badminton Paralimpiade Tokyo 2020.

Link live streaming final badminton Paralimpiade Tokyo 2020 Leani Ratri Oktila akan disematkan di akhir artikel.

Final Badminton Paralimpiade Tokyo 5 Sepetmber 2021

Pada duel pertama di hari Minggu, 5 September 2021, Leani Ratri Oktila akan bertanding melawan Cheng He Fang, atlet asal China.

Sedangkan pertandingan final ganda campuran, Leani Ratri Oktila/Hary Susanto akan melawan Lucas Mazur/Faustine Noel, atlet asal Perancis.

Baca Juga: Leani Ratri Oktila/Khalimatus Sadiyah Raih Emas Pertama Indonesia Cabor Badminton Paralimpiade Tokyo 2020

Baca Juga: Profil Leani Ratri Oktila, Atlet Bulutangkis Cantik Perwakilan Indonesia di Paralimpiade Tokyo 2020

Adapun dalam pertandingan tersebut, peluang paling buruk sudah sangat membanggakan, sebab tim Indonesia setidaknya bisa memboyong dua medali perak.

Namun tak sedikit masyarakat yang berharap, Leani Ratri Oktila bisa menyapu bersih 3 medali emas di 3 nomor cabor para badminton.

Selain Leani Ratri Oktila dan Hary Susanto, ada Fredy Setiawan yang akan bertanding di final tunggal putra melawan Tarun, atlet asal India.

Jadwal Indonesia di Paralimpiade Tokyo 2020, Minggu 5 September

07.00 WIB: Final Tunggal Putri - Leani Ratri Oktila vs Cheng He Fang (China)

07.45 WIB: Final Tunggal Putra - Fredy Setiawan vs Tarun (India)

10.15 WIB: Final Ganda Campuran - Leani Ratri Oktila/Hary Susanto vs Lucas Mazur/Faustine Noel (Perancis)

Link Live Streaming Leani Ratri Oktila

Kamu bisa menonton aksi Leani Ratri Oktila hari ini melalui streaming di aplikasi atau website Vidio.com. Selain Leani Ratri, ada pertandingan final tunggal putra yang diwakili oleh Fredy Setiawan.

Link Live Streaming Leani Ratri Oktila, Minggu 5 September 2021 via Vidio [Klik Disini]

Baca Juga: Profil Hary Susanto, Atlet Badminton Indonesia di Paralimpiade Tokyo 2020

Itulah jadwal Indonesia di Paralimpiade Tokyo 2021, Minggu 5 September 2021 dan juga link live streaming Leani Ratri Oktila. Selamat menonton.***

Editor: Alinur Awwalina

Tags

Terkini

Terpopuler