Reels Facebook Bisa Hasilkan Cuan Dollar Tapi Harus Aktifkan Mode Monetisasi, Begini Caranya

- 14 Januari 2024, 08:46 WIB
Reels Facebook Bisa Hasilkan Cuan Dollar Tapi Harus Aktifkan Mode Monetisasi, Begini Caranya
Reels Facebook Bisa Hasilkan Cuan Dollar Tapi Harus Aktifkan Mode Monetisasi, Begini Caranya /istockphoto.com

Video yang diunggah di reels Facebook bisa menghasilkan cuan dollar jika akunnya mengaktifkan mode Facebook Profesional.

Setelah mode Facebook Profesional aktif, langkah monetisasi reels Facebook selanjutnya yakni dengan menyelesaikan syarat di setiap levelnya.

Cara Mengaktifkan Mode Facebook Profesional

1. Buka aplikasi Facebook di smartphone
2 Pilih dan klik menu profil akun yang ada di pojok kanan atas
3. Klik nama akun
4. Pilih menu 'Aktifkan Mode Profesional'
5. Pilih dan klik 'Aktifkan'

Daftar Syarat Monetisasi Reels Facebook

- Syarat Monetisasi Reels Facebook Level 1

Misi yang harus diselesaikan pada level 1 yakni mengatur akun FB Pro sebagai content creator.

Isi bio akun FB Pro sesuai dengan profil pribadi atau jenis konten yang ingin dibagikan.

Unggah satu video reals untuk memancing interaksi teman di FB.

Setelah itu ikuti semua tahapannya hingga selesai agar akun FB Pro naik ke level 2.

- Syarat Monetisasi Reels Facebook Level 2

Pada level 2, misi yang diselesaikan lebih banyak. Tugas utamanya tentu membagikan video reels sekaligus mencari followers atau teman baru.

Halaman:

Editor: Apriani Alva


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah