Cuma Pakai Rempah Dapur, Ini Cara Mengobati Mata Minus dan Silinder Menurut dr. Zaidul Akbar

- 20 Agustus 2022, 21:00 WIB
Ilustrasi - Cuma Pakai Rempah Dapur, Ini Cara Mengobati Mata Minus dan Silinder Menurut dr. Zaidul Akbar
Ilustrasi - Cuma Pakai Rempah Dapur, Ini Cara Mengobati Mata Minus dan Silinder Menurut dr. Zaidul Akbar /Unsplash.com/@budhelisson

JOMBANG UPDATE - Cara mengatasi mata silinder dan minus bukan hanya dengan menggunakan kacamata.

Ternyata, cara menyembuhkan mata minus dan silinder dapat dilakukan dengan bahan alami.

Seperti kata dr. Zaidul Akbar, ada cara mengobati mata silinder secara alami hanya menggunakan rempah dapur.

Bahkan menurut dr. Zaidul Akbar, rempah-rempah dapur tersebut ampuh menyembuhkan mata silinder dan minus.

Baca Juga: Resep Obat Herbal Kolesterol dr Zaidul Akbar: Habbatussauda hingga Air Rebusan Jahe dan Kunyit

Baca Juga: PERCUMA, Kolesterol Tidak Akan Turun Jika Tetap Konsumsi Tepung, dr Zaidul Akbar Bagikan Resep Obat Herbal

Jadi, apa saja bahan-bahan yang dapat digunakan sebagai salah satu cara mengatasi mata minus dan silinder?

Berikut ulasannya, seperti dikutip JOMBANG UPDATE dari artikel PortalSulut.com dengan judul "Mata Minus dan Silinder Sembuh Dengan Minum Air Rempah Dapur Ini Kata dr. Zaidul Akbar".

Cara Mengatasi Mata Minus dan Silinder dengan Rempah Dapur

Perlu diketahui mata minus atau rabun jauh dalam dunia medis memiliki istilah miopia.

Jika mengalami mata minus, seseorang akan kesulitan melihat objek dari jarak jauh atau objek akan terlihat tidak fokus.

Bagi yang memiliki masalah dengan penglihatan atau mata minus bisa coba obati mata minus dengan rempah dapur ini.

Selain rempah dapur dr. Zaidul Akbar juga memberi tips terapi untuk mata minus.

Menurut dr. Zaidul Akbar mata minus bisa diterapi dengan metode bekam.

"Pengobatan mata minus pada dan silinder pada anak setahu saya dibantu dengan bekam disekitaran matanya," kata dr. Zaidul Akbar dikutip dari kanal YouTube Assabil Channel.

Selain pengobatan terapi, minum air rebusan ketumbar juga dapat mengobati mata minus.

"Ketumbar juga bisa untuk membantu meningkatakan kesehatan mata," ujar dr. Zaidul Akbar.

dr. Zaidul Akbar menganjurkan bagi pemderita mata minus agar air ketumbar.

"Ketumbarnya diminum bukan dimasukan ke dalam mata," kata dr. Zaidul Akbar.

Caranya sangat mudah cukup rendam ketumbar lalu airnya diminum.

Diketahui rempah dapur ketumbar mengandung antioksidan yang tinggi, dapat membantu mengobati mata merah dan infeksi mata lainnya.

Itulah penjelasan dr. Zaidul Akbar tentang rempah dapur yang dapat menjadi salah satu cara mengobati mata minus dan silinder.***(Miranty Manangin/PikiranRakyat-PortalSulut.com)

Editor: Anggita


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah