Resep Sapo Tahu Jepang Ala Restoran, Biar Enak Tambahkan Seafood hingga Bumbu Saus Tiram

- 16 Juni 2022, 16:15 WIB
Resep Sapo Tahu Jepang Ala Restoran, Biar Enak Tambahkan Seafood hingga Bumbu Saus Tiram
Resep Sapo Tahu Jepang Ala Restoran, Biar Enak Tambahkan Seafood hingga Bumbu Saus Tiram /Tangkapan Layar/Channel YouTube Tri Pujis
  • 1/4 sdt lada bubuk
  • 1/4 sdt garam
  • 1 sdm saori saos tiram
  • 1 sdm kecap asin
  • 1 sdm minyak wijen

- Cara Membuat Sapo Tahu Jepang

1. Cincang semua bumbu kemudian sisihkan.

2. Panaskan minyak goreng kemudian masukkan sapo tahu yang telah dipotong-potong bulan. Goreng hingga kuning kecokelatan. Angkat kemudian tiriskan.

3. Panaskan penggorengan dengan sedikit minyak. Masukkan bawang putih yang telah dicincang hingga aromnya harum.

4. Masukkan bawang bombai yang telah diiris lebar, dan cabai merah kemudian aduk rata.

5. Setelah aroma bumbu yang ditumis keluar masukkan udang yang telah dikupas. Aduk kembali.

6. Masukkan wortel dan daun bawang, tumis sampai layu lalu masukkan sayur pakcoy dan sawi putih. Tambahkan Air lalu biarkan hingga mendidih.

7. Tambahkan lada bubuk, saus tiram, kecap asin, minyak wijen lalu aduk rata.

8. Masukan tahu jepang yang sudah digoreng. Masukkan tepung maizena yang sudah dicairkan dengan air kemudian aduk rata pelan-pelan.

9. Cicipi rasa. Sapo tahu Jepang siap disantap dengan nasi hangat.

Halaman:

Editor: Apriani Alva


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x