Tipe Kulit Wajah Berminyak Tidak Boleh Gunakan Produk yang 'Mengeringkan', Mengapa?

- 26 Maret 2022, 06:00 WIB
Ilustrasi - Produk yang cocok untuk tipe kulit berinyak.
Ilustrasi - Produk yang cocok untuk tipe kulit berinyak. /Pexels.com/@polina-kovaleva

Pertama, dengan masker tanah liat bentonit. Kedua, bisa dengan menggunakan toner berbahan dasar rumput laut atau air yang memiliki kandungan mineral garam laut.

Ketiga, rawat noda dengan produk yang memiliki kandungan sulfur (belerang).

Keempat, pertimbangkan menggunakan produk perawatan kulit khusus kulit berminyak dan hindari produk yang menawarkan fungsi mengeringkan.

Kadar hidrasi berbeda dengan kadar sebum. Kondisi kulit terhidrasi adalah kondisi yang dibutuhkan oleh semua tipe kulit wajah.

Tipe kulit berminyak justru akan lebih rawan jika dibiarkan dalam keadaan dehidrasi. Kondisi tersebut justru akan meningkatkan produksi minyak dan pori-pori tersumbat.

Empat hal tersebut bisa diperhatikan untuk mereka yang memiliki tipe kulit wajah berminyak.

Penggunaan pelembab wajah, sabun wajah, dan berbagai produk perawatan lainnya sebaiknya juga disesuaikan dengan tipe kulit wajah berminyak.***

Halaman:

Editor: Anggita


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah