6 Tips untuk Ibu Menyusui Saat Terkena COVID-19

- 18 Maret 2022, 05:30 WIB
Ilustrasi - Tips untuk ibu menyusui saat terkena Covid-19.
Ilustrasi - Tips untuk ibu menyusui saat terkena Covid-19. /Unsplash.com/Kelly Sikkema

3. Semprotkan desinfeksi permukaan

Bersihkan dan disinfeksi apa pun yang disentuh ibu dengan pembersih berbahan dasar alkohol. Terutama benda-benda yang mungkin disentuh bayi.

Hati-hati dalam penggunaan disinfektan pada benda-benda yang bersentuhan langsung dengan bayi.

4. Lakukan Tes

Ibu harus memastikan bahwa segalanya aman. Sebaiknya lakukan tes utuk mengecek apakah benar ada virus Covid-19 dalam tubuh.

Tes Covid juga dapat dilakukan pada bayi.

Sebelum terlambat, sesegera mungkin ketahui kondisi pastinya untuk penanganan yang tepat.

5. Pompa ASI

Ini adalah alternatif cara yang penting dan harus dilakukan dengan hati-hati dan teliti.

Jika perlu, sementara waktu ada baiknya ibu tidak memberi ASI secara langsung.

Halaman:

Editor: Anggita


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah