Mandi Malam Sebabkan Rematik? Simak Mitos dan Fakta Mandi di Malam Hari

- 10 Oktober 2021, 21:15 WIB
Mandi Malam Sebabkan Rematik? Simak Mitos dan Fakta Mandi di Malam Hari
Mandi Malam Sebabkan Rematik? Simak Mitos dan Fakta Mandi di Malam Hari /Pexels/Andrea Piacquadio

JOMBANG UPDATE - Banyak yang bertanya-tanya, 'mandi malam sebabkan rematik?' Sebelum menyimpulkan sendiri, sebaiknya simak mitos dan fakta mandi di malam hari.

Informasi yang beredar, mandi malam dianggap sebagai penyebab masalah kesehatan bahkan dapat mempengaruhi kecantikan.

Beberapa orang percaya, mandi malam bisa sebabkan rematik, benarkah?

Berikut JOMBANG UPDATE merangkum mitos dan fakta mandi malam yang bersumber dari laman Steemit.

Baca Juga: Tanaman Anti Nyamuk, Satunya Lavender yang Bisa jadi Obat Nyamuk Tanpa Asap

Baca Juga: Cara Mengatasi Maag dari Segi Pola Makan, Ternyata Kebiasaan Ini Sering Diabaikan

1. Mandi Malam Menyebabkan Paru-Paru Basah

Mandi malam juga bisa menyebabkan paru-paru basah. Mitos ini tidak benar. Paru-paru basah-basah disebabkan oleh infeksi virus dan bakteri yang berasal dari udara saja.

Penderita biasanya akan mengalami batuk berdahak, kesulitan bernapas, atau hingga tubuh menggigil.

Halaman:

Editor: Apriani Alva


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x