Mengetahui Apa Itu Quality Time Love Language Secara Lebih Dalam, Begini Tanda-Tandanya

- 4 Juli 2021, 20:00 WIB
Mengetahui Apa Itu Quality Time Love Language Secara Lebih Dalam, Begini Tanda-Tandanya
Mengetahui Apa Itu Quality Time Love Language Secara Lebih Dalam, Begini Tanda-Tandanya /unsplash/pure julia

Berikut adalah beberapa tanda bahasa cinta quality time dari Dr. Gary Chapman yang ada di dalam bukunya berjudul The Five Love Languages yang sudah dirangkum JOMBANG UPDATE.

Jika kebanyakan tanda-tanda ini sesuai dengan Anda, kemungkinan besar quality time sangat penting bagi Anda dan mungkin juga merupakan love language utama Anda.

Anda merasa kesepian ketika Anda tidak memiliki cukup waktu dengan pasangan Anda.

Menghabiskan waktu bersama sangat penting bagi Anda, lebih dari sekadar kata-kata manis, sentuhan fisik, pemberian hadiah, atau tindakan pelayanan.

Aktivitas atau kencan yang tertunda membuat Anda kesal.

Baca Juga: Mengetahui Apa Itu Physical Touch Love Language Secara Lebih Dalam, Berikut Tanda-Tandanya

Baca Juga: Mengenal 5 Macam Love Language, Kunci Hubungan Langgeng dengan Pasangan

Bila Anda tidak menghabiskan cukup waktu berkualitas dengan pasangan Anda, gairah Anda bisa langsung menurun drastis.

Waktu yang Anda habiskan bersama pasangan untuk melakukan berbagai hal, mengobrol, atau sekadar nongkrong berdua bisa sangat bermakna dalam hubungan Anda.

Anda kesal jika Anda tidak menghabiskan cukup waktu bersama pasangan.

Halaman:

Editor: Apriani Alva

Sumber: Mindbodygreen


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah