Bacaan Doa Setelah Sholat Dhuha yang Bisa Mendatangkan Rezeki, Lengkap dengan Tulisan Latin dan Artinya

- 17 November 2022, 10:42 WIB
Bacaan Doa Setelah Sholat Dhuha yang Bisa Mendatangkan Rezeki, Lengkap dengan Tulisan Latin dan Artinya
Bacaan Doa Setelah Sholat Dhuha yang Bisa Mendatangkan Rezeki, Lengkap dengan Tulisan Latin dan Artinya /Unsplash.com/@jim_pave

JOMBANG UPDATE - Berikut ini adalah tiga doa yang dibaca setelah sholat dhuha, bisa mendatangkan rezeki.

Seperti yang diketahui, sholat dhuha merupakan salah satu amalan sunnah yang dianjurkan Rasulullah SAW.

Karena amalan sholat dhuha memiliki banyak keutamaan salah satunya bisa mendatangkan rezeki.

Membaca doa setelah sholat dhuha bisa kamu panjatkan untuk menyempurnakan amalan sunnah ini.

Baca Juga: Doa Ketika Hujan Lebat Disertai Angin Kencang, Lengkap dengan Artinya yang Wajib Dihafalkan

Baca Juga: Wirid Penangkal Sihir Tanpa Panggil 'Orang Pintar', Minum Air Garam dan Baca Doa Ini Kata Syekh Ali Jaber

Apalagi Rasulullah SAW pernah menasehati sahabatnya untuk melaksanakan sholat dhuha seperti yang telah diriwayatkan dalam hadist berikut ini:

"Sahabatku tercinta (Nabi Muhammad SAW) menasehatiku untuk melakukan tiga hal, puasa tiga hari setiap bulan, sholat dhuha, dan sholat witir sebelum tidur." (HR. Al-Bukhari).

Ada juga hadist yang menyebutkan keutamaan ketika seorang muslim melaksanakan sholat dhuha, berikut keterangannya:

Halaman:

Editor: Apriani Alva


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x