RESMI! Daftar Skuad Timnas Brasil di Piala Dunia 2022 Qatar, Ada Casemiro, Vinicius Jr hingga Gabriel Jesus

8 November 2022, 06:00 WIB
Daftar Skuad Timnas Brasil di Piala Dunia 2022 Qatar, Ada Casemiro, Vinicius Junior hingga Gabriel Jesus /Instagram.com/@brasilfootballnationalteam

 

JOMBANG UPDATE - Timnas Brasil telah mengumumkan daftar skuad yang akan dibawa di ajang Piala Dunia 2022 Qatar.

Skuad Timnas Brasil terdiri dari pemain-pemain bertabur bintang dan bertabur bintang di setiap lini. Ada Casemiro, Vinicius Junior, Neymar hingga Gabriel Jesus.

Jelang Piala Dunia 2022 Qatar, Timnas Brasil akan membawa 26 pemain yang akan berlaga di ajang Piala Dunia 2022 Qatar.

Gabriel Jesus dipanggil kembali untuk memperkuat Timnas Brasil bersama Neymar, dan Vinicius Junior di lini depan.

Baca Juga: Profil dan Biodata Takumi Minamino, Gelandang Serang Andalan Timnas Jepang di Piala Dunia 2022 Qatar

Baca Juga: Profil dan Biodata Takehiro Tomiyasu, Pemain Arsenal Andalan Timnas Jepang di Piala Dunia 2022 Qatar

Pada Piala Dunia 2022 Qatar, Timnas Brasil tergabung di Grup G bersama Serbia, Swiss, dan Kamerun.

Timnas Brasil menjadi tim favorit juara grup. Pasalnya, Timnas Brasil memiliki materi skuad berkualitas di setiap lini.

Pada posisi penjaga gawang, ada penjaga gawang berpengalaman yakni Alisson Becker yang akan menjadi tembok pertahanan terakhir Timnas Brasil di Piala Dunia 2022 Qatar.

Lalu, siapa saja pemain Timnas Brasil yang akan berlaga di Piala Dunia 2022 Qatar? Berikut JOMBANG UPDATE telah merangkumnya.

Skuad Timnas Brasil di Piala Dunia 2022 Qatar

Penjaga Gawang

- Alisson Becker
- Ederson Moraes
- Weverton

Bek

- Danilo
- Dani Alves
- Alex Sandro
- Alex Telles
- Thiago Silva
- Marquinhos
- Eder Militao
- Bremer

Gelandang

- Casemiro
- Fabinho
- B. Guimaraes
- Fred
- L. Paqueta
- E. Ribero
- Antony Santos
- Raphinha
- Rodrygo

Baca Juga: Daftar Skuad Timnas Jepang di Piala Dunia 2022 Qatar, Ada Takehiro Tomiyasu hingga Tafekusa Kubo

Baca Juga: Profil dan Biodata Ayase Ueda, Penyerang Andalan Timnas Jepang di Piala Dunia 2022 Qatar

Penyerang

- Neymar Jr
- Vinicius Junior
- Gabriel Jesus
- Richarlison
- Gabriel Martinelli
- Pedro

Timnas Brasil adalah salah satu tim tersukses di ajang Piala Dunia.

Gabriel Jesus dkk telah meraih juara Piala Dunia sebanyakk 5 kali, yaitu pada tahun 1958, 1962, 1970, 1994, dan 2002.

Selain itu, Timnas Brasil juga beberapa kali menjuarai Copa America.

Terhitung, Timnas Brasil sudah meraih 9 kali juara Copa America.

Laga perdana Timnas Brasil di ajang Piala Dunia 2022 Qatar akan dimulai pada 25 November menghadapi Serbia.

Itulah daftar skuad Timnas Brasil di ajang Piala Dunia 2022 Qatar, ada Casemiro, Vinicius Junior hingga Gabriel Jesus.***

Editor: Abdul Rouf

Tags

Terkini

Terpopuler