Prekuel 'The Lion King' Akan Ceritakan Masa Lalu Ayah Simba dan Saudaranya Scar, Kapan Tayang?

- 10 September 2022, 20:07 WIB
FILM The Lion King.*/WALT DISNEY PICTURES
FILM The Lion King.*/WALT DISNEY PICTURES /

JOMBANG UPDATE - 'Mufasa: The Lion King' siap menyapa para penggemar film Disney karena akan menjadi prekuel 'Lion King'.

Kabar prekuel 'Mufasa: The Lion King' sendiri diumumkan secara remi oleh Sutradara Barry Jenkins dalam pameran D23 Expo.

Dikutip JOMBANG UPDATE dari Variety, dalam pameran itu Jenkins juga menampilkan cuplikan video eksklusif film tersebut.

Prekuel film Lion King yang pertama kali diumumkan pada tahun 2020 ini menceritakan tentang asal usul ayah Simba, yang menjelajahi masa kecilnya bersama sang saudara, Scar.

Baca Juga: Sinopsis Elemental, Ketika Air dan Api Jatuh Cinta Tapi Tak Berkuasa, Film Animasi Disney Pixar Terbaru 2023

Baca Juga: Sri Asih Trending di Twitter, Film Laga Indonesia Terbaru yang Dibintangi Pevita Pearce Ini Kapan Tayang?

Film Mufasa The Lion King pun akan menampilkan suara Aaron Pierre dan Kelvin Harrison Jr. sebagai versi karakter lebih muda, menggantikan James Earl Jones sebagai Mufasa versi original tahun 1994 dan remake CGI 2019, bersama dengan Jeremy Irons dan Chiwetel Ejiofor sebagai Scar.

Lantas, bagaimana kisah yang ditampilkan cuplikan prekuel Lion King Ini? Berikut ulasannya seperti dirangkum JOMBANG UPDATE dari laman Variety.

Spoiler 'Mufasa: The Lion King'

Halaman:

Editor: Anggita


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x