9 Kostum Unik 17 Agustus yang Sederhana, Bisa untuk Anak Paud hingga Orang Dewasa

- 10 Agustus 2021, 10:37 WIB
9 Kostum Unik 17 Agustus yang Sederhana, Bisa untuk Anak Paud hingga Orang Dewasa
9 Kostum Unik 17 Agustus yang Sederhana, Bisa untuk Anak Paud hingga Orang Dewasa /pixabay.com/Endho

JOMBANG UPDATE - Simak 9 kostum unik 17 Agustus yang sederhana, bisa untuk anak Paud hingga orang dewasa. Kamu bisa mengkreasikan dengan berbagai aksesoris tema kostum 17 Agustus.

Dalam rangka memperingati HUT RI ke-76, ada beragam cara untuk bisa merayakannya. Ada yang mengikuti lomba-lomba 17 Agustus, mengikuti karnaval 17 Agustus, memakai kostum unik 17 Agustus dan lainnya.

Meski perayaan HUT RI ke-76 ini masih diliputi dengan suasana duka karena Pandemi Covid-19, masyarakat Indonesia tetap bisa melakukan perayaan Kemerdekaan Indonesia dari rumah dengan menggunakan kostum unik 17 Agustus.

Apabila terpaksa melakukan kegiatan di luar rumah, maka tetap harus mematuhi protokol kesehatan Covid-19. Berikut JOMBANG UPDATE akan membagikan ide 9 kostum unik 17 Agustus yang sederhana dan bisa digunakan oleh anak Paud hingga orang dewasa.

Baca Juga: 35 Lomba 17 Agustusan yang Menarik dan Bermanfaat, Cocok untuk Anak-anak, Ibu-ibu, dan Umum Secara Online

Baca Juga: 30 Lomba 17 Agustusan yang Unik dan Lucu untuk Remaja, Anak-Anak, serta Ibu-Ibu di Masa Pandemi Covid-19

9 kostum Unik 17 Agustus

  • Kostum Unik Superhero Indonesia

Kostum unik dan sederhana untuk 17 Agustus yang pertama adalah kostum superhero Indonesia. Indonesia juga memiliki berbagai tokoh superhero yang sangat keren dan populer.

Di antaranya adalah Gundala, Merpati, Godam, Sri Asih, Volt, Zantoro, Kalong, Gatotkaca dan Caroq. Kamu bisa membuat kostum itu sendiri atau menyewanya di berbagai salon dan penyewaan busana.

Halaman:

Editor: Apriani Alva


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah