5 Rekomendasi Film Turki Sedih yang Bikin Nangis Sesenggukan, Salah Satunya Ayla The Daughter of War

- 22 Juli 2021, 17:00 WIB
Simak berikut ini sinopsis film Ayla: The Daughter of War yang diangkat dari kisah nyata tentang persahabatan tentara Turki dan Gadis Korea.
Simak berikut ini sinopsis film Ayla: The Daughter of War yang diangkat dari kisah nyata tentang persahabatan tentara Turki dan Gadis Korea. /Tangkapan layar IMDb/

Saat bertugas, ia bertemu dengan seorang anak kecil yang selamat dari peperangan. Ia memberi nama Ayla pada anak kecil tersebut.

Sersan itu merawat anak tersebut seperti anaknya sendiri. Namun setelah tugasnya berakhir, pimpinannya tidak membolehkan Suleyman membawa Ayla. Alhasil, ia harus berpisah dengan Ayla.

Suleyman berjanji akan mengunjungi dan menemui kembali Ayla. Selama berpuluh-puluh tahun, Suleyman terikat janji tersebut dan selalu berusaha mencari keberadaan Ayla.

Hingga, 60 tahun kemudian, Suleyman akhirnya bisa bertemu dengan anak angkatnya, Ayla.

Water and Fire (2013)

Film ini berkisah tentang gadis muda yang cantik jatuh cinta dengan pria yang pemalu. Pria tersebut ternyata memiliki masa lalu yang misterius dan penuh teka-teki.

Hubungan keduanya membuat si gadis mengandung anak pria tersebut. Namun orang tua gadis tersebut tak memperbolehkan anaknya mengabarkan pada pria tersebut.

Baca Juga: Film Kartun Disney Terbaru 2021 Encanto hingga LUCA

Bahkan keluarganya berusaha untuk membunuh anak yang dikandung sang anak. Mereka juga berusaha memisahkan anaknya dengan pria itu.

Kemudian, si gadis mengetahui bahwa kekasihnya akan menikahi wanita lain. Lalu, ia berusaha mengakhiri hubungan dan perasaan cintanya.

Halaman:

Editor: Apriani Alva

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah